Bhabinkamtibmas Desa Sarimulya Monitoring Kegiatan Penanganan Stunting di Wilayah Desa Binaannya

    Bhabinkamtibmas Desa Sarimulya Monitoring Kegiatan Penanganan Stunting di Wilayah Desa Binaannya

    KOTABARU KARAWANG - Sebagai bentuk dukungan dan partisipasi pihak Kepolisian dalam pelaksanaan program pemerintah, Bhabinkamtibmas Desa Sarimulya Briptu Deri Eryana telah melaksanakan sambang dan pemantauan pemberian makanan tambahan keluarga resiko stunting dalam rangka penanganan stunting di Desa Sarimulya Kecamatan Kotabaru Kabupaten Karawang. Kamis (03/10/2024) siang. 

    Bhabinkamtibmas memberikan himbauan menghimbau kepada ibu-ibu yang anaknya mengalami gizi buruk agar selalu memperhatikan makan anak-anaknya supaya anak tidak mengalami gizi buruk. 

    "Menghimbau kepada ibu-ibu yang anaknya mengalami gizi buruk agar selalu ngasih makan anaknya dengan makanan 4 sehat 5 sempurna supaya anak selalu sehat". Ucapnya. 

    Selanjutnya, Bhabinkamtibmas menuturkan bahwa pihaknya akan selalu bersinergi dan membantu Kepala Desa dalam Pembangunan Desa termasuk di bidang Kesehatan Masyarakat. 

    “Bhabinkamtibmas akan terus bersinergi dengan Babinsa, Kepala Desa dan Instansi terkait lainnya dalam upaya pembangunan Desa salah satunya di bidang kesehatan, ” pungkasnya. 

    #polsekkotabaru

    #polreskarawang

    #iptusuherlan

    #akbpedwarzulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pangulah Utara Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Personil Polsek Kotabaru Laksanakan Pengamanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Guna Terciptanya Lingkungan yang sadar Kamtibmas. Ajak dan Himbau Anak muda nongkrong Polisi Polsek Tempuran Polres Karawang.  
    Bhabinkamtibmas Polsek Cibuaya Bakti Sosial membersihkan Masjid Nurul-Huda
    Maraknya Judi Online, Bhabinkamtibmas Desa Telarsari Himbau Warga Awasi Anak Remaja
    SINERGITAS TNI-POLRI - Kaposek Tempuran Lakukan Silaturahmi ke Koramil 0403 Rawamerta. Guna Terjaganya kekompakan antar dua institusi negara.

    Ikuti Kami